Ganjar Sejati Latih Orang Tua Produksi Keripik Pisang di Subang
SUBANG (Suara Karya): Kelompok sukarelawan Ganjar Sejati menggelar Pelatihan Membuat Keripik Pisang bagi warga di Kabupaten Subang, Jawa Barat, Minggu (30/7/2023) sore. Koordinator Daerah (Korda)...

