HEADLINE
Gubernur Jakarta Pastikan Tidak Ada Pemutihan Pajak Kendaraan
IKPI, Jakarta: Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menegaskan bahwa pemerintah provinsi tidak akan memberikan pemutihan untuk pajak kendaraan bermotor. Menurutnya, mereka yang belum membayar pajak...
Digitalisasi Jadi Kunci Ekonomi Jakarta yang Inklusif dan Berkelanjutan
IKPI, Jakarta: Kepala Perwakilan Bank Indonesia DKI Jakarta, Arlyana Abubakar, menyampaikan bahwa perluasan digitalisasi menjadi kunci untuk mendukung ekonomi Jakarta yang inklusif, resilient, dan berkelanjutan....
Gubernur Banten Andra Soni Berikan Pembinaan Kepada Para Kepala Sekolah SMA, SMK, dan SKh Negeri se-Provinsi Banten
SERANG (Suara Karya) – Gubernur Banten Andra Soni memberikan Pembinaan Kepada Para Kepala Sekolah SMA, SMK, dan SKh Negeri se-Provinsi Banten di Pendopo Gubernur Banten,...
Exosomine Bisa jadi Solusi Atasi Masalah Kesehatan dari Nyeri Sendi sampai Keriput!
JAKARTA (Suara Karya): Sukhavita Clinic memperkenalkan layanan unggulan terbaru, yaitu Exosomine Wellness Therapy yang dipercaya ampuh dalam mengatasi nyeri sendi, rambut rontok, penuaan kulit, luka...
PENABUR Kids Festival 2025, Mendorong Terciptanya Anak Indonesia Hebat
JAKARTA (Suara Karya): Mendorong terciptanya anak Indonesia hebat memasuki abad ke 21, BPK PENABUR menerapkan ketrampilan 5 C yaitu Creativity, Critical Thinking, Communication, Collaboration, dan...
UNJ dan Yayasan Mitra Netra Berikan Orientasi Menghadapi Dunia Kerja Bagi Mahasiswa Disabilitas
JAKARTA (Suara Karya): Menyiapkan para mahasiswa penyandang disabilitas (Tuna Netra), Universitas Negeri Jakarta (UNJ) dan Yayasan Mitra Netra melaksanakan kegiatan orientasi menghadapi dunia kerja dengan...
Meriahkan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
JAKARTA (Suara Karya): Meriahkan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society bersama Indonesia AI Society (IAIS) menggelar kegiatan bertajuk ‘Celebrating Women in the AI Era’, di lobi...
Ditemukan Dugaan Kecurangan di UTBK-SNBT 2025, Ada Kamera di Behel Gigi
JAKARTA (Suara Karya): Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SBPMB) menyesalkan sekaligus mengutuk pelaku dugaan kecurangan dalam pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Nasional Berbasis Tes...
Tebar Dividen Rp350 Miliar, Garudafood Tetap Menggeliat di Kondisi Makro Kurang Kondusif
JAKARTA (Suara Karya): Garudafood memaparkan kinerja gemilang sepanjang 2024, dengan mencatatkan laba bersih yang dapat didistribusikan ke pemilik entitas induk sebesar Rp687,19 miliar atau meningkat...
Dukung Transisi Energi Berkeadilan, Pendanaan Filantropi Islam Bisa jadi Solusi?
JAKARTA (Suara Karya): Pendanaan filantropi Islam seperti zakat, infak dan sedekah (ZIS) menjadi bahasan menarik dalam Focus Group Discussion (FGD) yang digelar GreenFaith Indonesia bersama...

